Integrasi Nilai Pendidikan dalam Surah Al-Isra’ Ayat 36 untuk Mencegah Perilaku Impulsivitas di Media Sosial
Kata Kunci:
Perilaku Impulsif, Pendidikan Karakter, Peran Tanggung JawabAbstrak
Informasi yang tersebar di sosial media beraneka ragam yang terkadang memunculkan stigma dan pendapat yang berbeda. Masyarakat yang menjadi konsumen informasi tersebut menerapkan perilaku impulsif dan mempercayai segala informasi yang didapat tanpa mengidentifikasi kebenarannya terlebih dahulu. Metode penelitian tentang integrasi nilai pendidikan yang tersimpan dalam surah Al-Isra’ ayat 36 melalui analisis yang mendalam dari berbagai macam tafsir dan terjemah mengenai ayat tersebut yang didukung dengan jurnal terkait. Temuan dari penelitian ini adalah bagaimana makna surah Al-Isra’ ayat 36 dapat memberikan pendidikan karakter tentang pentingnya bersikap hati-hati dan peran tanggung jawab serta menjunjung tinggi ilmu pengetahuan dan etika dalam berperilaku di media sosial agar dapat mengontrol perilaku negatif seperti perilaku impulsif di media sosial. Selain itu, Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengupas secara mendalam makna surah Al-Isra’ ayat 36 agar memberikan pengetahuan baru yang bersifat inovatif dan edukatif yang dapat dijadikan acuan oleh para konsumen media sosial agar memastikan kebenaran informasi yang didapat sebelum dipercaya dan dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari. Pemahaman mengenai isi dan makna dari surah Al-isra’ ayat 36 diharapkan dapat membuat individu memiliki pertimbangan yang matang dalam bertindak dan berperilaku di media sosial.
Unduhan
Referensi
Al-Ayyubi, M. Z. (2019). Etika Bermedia Sosial Dalam Menyikapi Pemberitaan Bohong (Hoax) Perspektif Hadis. Jurnal Studi Ilmu-ilmu Al-Qur'an dan Hadis, 19(2), 148-166. https://doi.org/10.14421/qh.2018.1902-02
Arcanita, R., & Febriyarni, B. (2024). Analisis Interpretasi Tekstual dan Kontekstual tentang Pendidikan Karakter dalam al-Qur’an. AL QUDS: Jurnal Studi Alquran dan Hadis, 7(3), 631-640. http://journal.iaincurup.ac.id/index.php/alquds
Bagus, S., & Hamidah, T. (2021). Profesionalisme Kerja dalam Al-Qur’an: Urgensi Ilmu dalam Menunjang Profesionalisme. MAGHZA: Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir, 6(1), 47-62. https://doi.org/10.24090/maghza.v6i1.4528
Burlian, P. (2022). Patologi sosial. Bumi Aksara.
Chandra, E. (2017). Youtube, citra media informasi interaktif atau media penyampaian aspirasi pribadi. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni, 1(2), 406-417. https://doi.org/10.24912/jmishumsen.v1i2.1035
Digdoyo, E. (2018). Kajian isu toleransi beragama, budaya, dan tanggung jawab sosial media. JPK (Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan), 3(1), 42-5910.24269/jpk.v3.n1.2018.pp42-59
Febriani, N., & Dewi, W. W. A. (2019). Perilaku konsumen di era digital: Beserta studi kasus. Universitas Brawijaya Press.
Febrianty, S. E. (2019) GREEN LEADERSHIP DALAM ERA SOCIETY 5.0. GREEN LEADERSHIP: Kepemimpinan untuk Tata Kelola Berkelanjutan.
Ghozali, A., & Saputra, I. (2021). Konektifitas Al-Quran: Studi Munasabah Antar Ayat Dan Ayat Sesudahnya Dalam Qs. Al-Isra’Pada Tafsir Al-Misbah. Mawaizh: Jurnal Dakwah dan Pengembangan Sosial Kemanusiaan, 12(2), 206-227. https://doi.org/10.23917/qist.v1i1.525
Helmi, M. (2020). Pandangan Filosofis Dan Teologis Tentang Hakikat Ilmu Pengetahuan Sebagai Landasan Pendidikan Islam. Tarbiyah Islamiyah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam, 10(2). https://doi.org/10.18592/jtipai.v10i2.4311
Hikmah, I. M. N., & Maryono, M. (2022). Integrasi Iman Serta Ilmu Pengetahuan dalam Pendidikan Islam (Kajian Al-Qur’an Surat Al-Isra’Ayat 36). JASNA: Journal For Aswaja Studies, 2(1), 15-26. https://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=2759492&val
Intan, T., & Handayani, V. T. (2017). Penerapan Pendidikan Karakter Kebangsaan Melalui Pembelajaran Berbasis Interkultural Di Madrasah Aliyah Negeri Model Babakan Ciwaringin Majalengka Cirebon. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(5), 299-306.
Luthfi, K. (2018). Masyarakat Indonesia dan Tanggung Jawab Moralitas. Guepedia.
Maimun, M. (2019). Humanisme Pendidikan Islam dan Etika Global: Studi Nilai Moderasi dalam Etika Kemanusiaan di Era Post Truth. In ICONIS: International Conference on Islamic Studies (Vol. 3, pp. 60-69).
Maimun, M., & Haris, A. (2021). Civic Education Pesantren Salaf di Madura: Sinergi Pendidikan Karakter dan Upaya Deradikalisasi. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam, 16(2), 411-424. https://doi.org/10.19105/tjpi.v16i2.5137
Mu'in, F. (2011). Pendidikan karakter. Scripta Cendekia.
Ngongo, V. L., Hidayat, T., & Wiyanto, W. (2019, July). Pendidikan di era digital. In Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang.
NUonline, “Surah Al-Isra’ ayat 36: Arab, Latin, Terjemah dan Tafsir Lengkap I Qur’an NU Online” Retrieved From https://quran.nu.or.id/al-isra’/36
Nur, I., & Muttaqin, M. N. (2020). Bermedia Sosial dalam Perspektif Maqashid Syari'ah (Membangun Komunikasi di Media Sosial Berdasarkan Etika). Palita: Journal of Social Religion Research, 5(1), 1-14. https://doi.org/10.24256/pal.v5i1.1090
Nurasih, W., Rasidin, M., & Witro, D. (2020). Islam dan etika bermedia sosial bagi generasi milenial: Telaah surat al-’Asr. Al-Mishbah: Jurnal Ilmu Dakwah Dan Komunikasi, 16(1), 149-178. https://doi.org/10.24239/al-mishbah.Vol16.Iss1.194
Prasanti, D. (2016). Perubahan media komunikasi dalam pola komunikasi keluarga di era digital. Jurnal Commed, 1(1).
Sakti, B. C., & Yulianto, M. (2018). Penggunaan media sosial instagram dalam pembentukan identitas diri remaja. Interaksi Online, 6(4), 490-501.
Salamah, U. (2018). Tabayyun dalam Perspektif Al-Qur’an, Telaah atas Urgensi Tabayyun dalam Kehidupan Masyarakat (Doctoral dissertation, IAIN Kediri).
Wijayanti, S. H., Sihotang, K., & Dirgantara, V. E. (2022). Bentuk-Bentuk Etika Bermedia Sosial Generasi Milenial. Jurnal Komunikasi, 16(2), 129-146. https://doi.org/10.20885/komunikasi.vol16.iss2.art3
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Arinal Haq Fauziah, Diah Ayu Nurulita, Maimun (Penulis)

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.